3/25/2009

9a

today my class, nine a, pergi ke lapangan Arseto yang lumayan jauh dari sekolah buat olahraga. sebenernya, materi pelajaran olahraga dah habis, n kami bingung mau ngapain di lapangan. akhirnya, setelah melalui rapat akbar selama 5 menit, diputuskan deh, kami mau main kasti.
akhirnya, doa yang sempat kupanjatkan kepada-Nya sebelum berangkat ke lapangan terkabul..."ya allah, ijinkan kami main kasti, paling tidak sekali ini aja...amiin..."

sejak dari MI, kalo olahraga adanya cuma main kasti aja, jadi bosen, nah sekarang, after 3 years ga main kasti, kangen juga ternyata.

dagelan terjadi saat kami mulai membagi kelompok. and...aku dapat kelompok yang enak, alias pada bisa diandalkan...whakakakaaak....pukil ki.

banyak temanku yang ga bisa main kasti. jadi deh, permainan berlangsung penuh gelak tawa yang keluar dari kami2 yang bisa main kasti, menertawakan mereka2 yang ga bisa main n kalah terus...whakakakaaak....
lumayanlah, senam perut...hehe...

saat itu kami merasa kami adalah keluarga yang saling bekerjasama. rasa kebersamaan melingkupi kami sekelas yang sedang berdiri di lapangan, menaungi kami dari panasnya matahari. lelah yang terasa seakan menguap, tertutup oleh perasaan senang dan bahagia kami.

pertandingan yang berlangsung cuma 30 menit itu akhirnya mau tak mau harus berhenti krn jam olahraga dah habis, n kami mesti cepet2 balik ke sekolah.

dalam perjalanan pulang ke sekolah, aku dan teman2ku ngobrol panjang lebar tentang pelajaran olahraga kami saat SD yang beda jauh dengan saat SMP ini....

hari itu berlangsung dengan cepat dan menyenangkan krn entah kenapa banyak guru yang tidak masuk kelas n kelas jadi terbengkalai.

kami sekelas mengakhiri hari itu dengan harapan akan ada lagi pertandingan yang seru seperti yang telah berlangsung.

tapi...4 hari lagi kami, murid kelas 3 se eks karesidenan surakarta akan menghadapi latihan ujian nasional bersama.
tapi...6 hari lagi, kami akan kehilangan waktu utk bertemu guru2 agama kami krn hanya jadwal khusus utk mata pelajaran UAN yang diajarkan.
tapi...ingatan tentang kebersamaan dengan teman sekelasku tentang hari itu tak akan pernah hilang....

buat semua temanku, i luph u all...i will miss u...
kita sebentar lagi akan berpisah, dan entah kapan lagi kita akan bertemu.

No comments:

Post a Comment

comments here!